Jakarta,(DOC) – Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) meninjau vaksinasi massal yang diikuti oleh 375 pelajar dari Sekolah Luar Biasa Negeri (SLBN) 1 Bantul, Yogyakarta.
Dimoment itu, seorang Pelajar SLB penyandang tuna daksa, Gamas Adi yang merupakan Atlet Boccia di Pekan Paralimpiade Nasional Papua meminta dukungan ke Presiden Jokowi
Turut hadir mendampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo, Sekretaris Kabinet Pramono Anung dan Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X.
Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat Presiden menulis, rangkain kunjungan di Yogya, selain meninjau vaksinasi massal, Presiden juga meresmikan sarana dan prasarana di Madrasah Muallimin Muhammadiyah Yogyakarta.(r7)
Loading...