Surabaya UmumDukung Gizi Anak, Program MBG Surabaya Tambah Jangkauan ke 30.000 Siswaredaksi04/02/202504/02/2025 oleh redaksi04/02/202504/02/2025184 Surabaya, (DOC) – Program Makan Bergizi (MBG) di Surabaya akan segera di perluas. Sebanyak 10 mitra penyedia makanan baru akan bergabung untuk mendukung program ini.