Trem Tetap Primadona, Pemkot Surabaya Siap Bentuk Badan Usaha Untuk AMC
Surabaya,(DOC) – Proyek angkutan massal cepat (AMC) berupa trem masih menjadi primadona bagi kota Surabaya. Bahkan Pemkot akan tetep berupaya mencari solusi untuk mendapatkan pendanaan